HUBUNGAN SIKAP PEMBATASAN MOBILITAS DAN KEPATUHAN MENJAGA JARAK DENGAN KEJADIAN COVID-19 PADA MASYARAKAT DI KELURAHAN TANJUNG SENANG KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2021

  • Bagas Prakoso Sihono Universitas Malahayati
  • Elitha M. Uthari Departemen Ilmu Fisiologi Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati
  • Rita Agustina Departemen Ilmu Kesehatan Masyarakat Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati
  • Mardheni Wulandari Departemen Ilmu Anatomi Fakultas Kedokteran Universitas Malahayati

Abstract

Pendahuluan: Coronavirus diseases 2019 (COVID-19) disebabkan oleh novel coronavirus yang pertama kali diidentifikasi di Wuhan, Tiongkok. Gejala yang dapat timbul berupa infeksi yang serupa dengan penyakit SARS dan MERS. Kunci dalam menekan penularan COVID-19 pada masyarakat adalah masyarakat harus memiliki kedisiplinan dalam menerapkan protokol kesehatan seperti patuh dalam menjaga jarak dan memiliki sikap mendukung terhadap pembatasan mobilitas. Penelitian ini untuk mengetahui hubungan sikap pembatasan mobilitas dan kepatuhan menjaga jarak dengan kejadian COVID-19 pada masyarakat di Kelurahan Tanjung Senang Kota Bandar Lampung Tahun 2021. Metode: Jenis Penelitian ini Kuantitatif dengan metode survey analitik case control dan pengambilan sampel non probability sampling dengan tekhnik purposive sampling. Sampel pada penelitian ini adalah masyarakat berusia 18 tahun keatas berjumlah 120 orang dengan instrumen kuesioner. Analisa data menggunakan chi-square. Hasil: Ada hubungan yang bermakna antara sikap pembatasan mobilitas dengan kejadian COVID-19 (p-value : 0,000) dan kepatuhan menjaga jarak dengan kejadian COVID-19 (p-value :0,000).  Diskusi : Masyarakat diharapkan untuk tetap disiplin menerapkan menjaga jarak, membatasi mobilitas, serta meningkatkan sikap positif dengan pencegahan penularan COVID-19.


Kata Kunci : Pembatasan mobilitas, menjaga jarak, COVID-19

Downloads

Download data is not yet available.

References

Admamari (2021) Serba-serbi Protokol Kesehatan: Menjaga Jarak dan Menjauhi Kerumunan, AMARI COVID-19.
Afrianti, N. and Rahmiati, C. (2021a) ‘Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Masyarakat Terhadap Protokol Kesehatan COVID-19’, Ilmiah STIKES Kendal V, 11 (1), pp. 113–124.
Afrianti, N. and Rahmiati, C. (2021b) ‘Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Masyarakat Terhadap Protokol Kesehatan COVID-19’, Jurnal Ilmiah Permas: Jurnal Ilmiah STIKES Kendal, 11 (1), pp. 113–124.
Annisawati, A. A. and Ayuninda, A. Q. (2019) ‘Pengaruh Sikap Dan Persepsi Konsumen Terhadap Minat Terhadap Minat Menggunakan Aplikasi KAI ACCESS Di PT Kereta Api Indonesia Dengan Menggunakan Pendekatan Technology Accpetence Model (TAM)’, Bisnis Dan Pemasaran, 9 (2), pp. 43–51.
Ariawan, I. et al. (2021) Proyeksi Covid-19 Di Indonesia. Jakarta Pusat: Direktorat Kesehatan dan Gizi Masyarakat, Kedeputian Pembangunan Manusia, Masyarakat dan Kebudayaan, Kementerian PPN/Bappenas.
COVID-19, S. P. P. (2021) apa dan bagaimana cara physical distancing?, COVID-19.GO.ID.
Dinas Kesehatan Provinsi Lampung (2021) Data COVID-19 Di Provinsi Lampung, Website Informasi Covid-19 Provinsi Lampung. Available at: https://covid19.lampungprov.go.id/ (Accessed: 19 September 2021).
Doly, D. (2021) ‘Penegakan Hukum Pelaksanaan Protokol Kesehatan Di Pusat Perbelanjaan’, Info Singkat, 8 No.9, pp. 1–6.
Dra. Ermayanti, Ms. et al. (2021) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Kesehatan Masyatakat Sumatera Barat Dalam Mematuhi Protokol Kesehatan. Universitas Andalas.
Humas, A. (2021) Empat Alasan Penting Menjaga Jarak Saat Pandemi Di Tempat Terbuka, Tribata News Portal Berita Resmi Polri. Available at: https://tribratanews.polri.go.id/read/11296/40/empat-alasan-penting-menjaga-jarak-saat-pandemi-di-tempat-terbuka-1628914115.
Katili, T. (2018) ‘Revitalisasi Nilai-Nilai Karakter Dalam Meningkatkan Sikap Belajar Peserta Didik Pada Mata Pelajaran Al-Quran Hadits’, Manajemen Pendidikan Islam, 6 (2), pp. 81–101.
Kebumen, B. P. D. dan P. G. T. P. P. C.-19 K. (2020) ‘Kajian Penerapan Pembatasan Sosial Berskala Besar Dalam Rangka Percepatan Penanganan COVID-19 Di Kabupaten Kebumen’, Kebumenkab, pp. 1–44.
Kemenkes, U. (2021) 4 Manfaat Vaksin Yang Wajib Diketahui, Unit Pelayanan Kesehatan Kemenkes RI. Available at: http://upk.kemkes.go.id/new/4-manfaat-vaksin-covid-19-yang-wajib-diketahui.
Kresna, A. and Ahyar, J. (2020) ‘Pengaruh Physical Distancing Dan Social Distancing Terhadap Kesehatan Dalam Pendekatan Linguistik’, Syntax Transformation, 1 (4), pp. 14–19.
Kusuma, U. F. et al. (2021) ‘Analisis Penelusuran Masker Sebagai Protokol Kesehatan Saat Pandemi Covid-19 Di Indonesia: Studi Google Trends’, VisiKes Jurnal Kesehatan Fakultas Kesehatan Universitas Dian Nuswantoro, 20, No 01, pp. 98–107.
Kutai Kartanegara, D. P. (2020) Penerapan Jaga Jarak Fisik atau Physical Distancing Dalam Pencegahan COVID-19 Atau Corona Virus, DISHUB.KUKARKAB.GO.ID. Available at: https://dishub.kukarkab.go.id/pages/penerapan-jaga-jarak-fisik-physical-distancing-dalam-pencegahan-covid-19-corona-virus.
Kutai Kartanegara, D. P. (2021) Penerapan Jaga Jarak Fisik Atau Physical Distancing Dalam Pencegahan COVID-19 Atau Corona Virus, DISHUB.KUKARKAB.GO.ID. Available at: https://dishub.kukarkab.go.id/pages/penerapan-jaga-jarak-fisik-physical-distancing-dalam-pencegahan-covid-19-corona-virus.
Nasrudin, A. (2020) Kecamatan Tanjung Senang Dalam Angka 2020. Edited by B. Kota Bandar Lampung. Kota Bandar Lampung: Badan Pusat Statistik Kota Bandar Lampung.
Nasution, M. A. (2021) Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kepatuhan Terhadap Protokol Kesehatan Selama Masa Pandemi COVID-19 Di Kota Palembang. Universitas Sriwijaya.
Nissa, N. K. et al. (2020) ‘Evaluasi Berbasis Data: Kebijakan Pembatasan Mobilitas Publik dalam Mitigasi Persebaran COVID-19 di Jakarta’, Sistem Cerdas, 03 (02), pp. 84–94.
Norita, E. et al. (2020) ‘Hubungan Pengetahuan Dan Sikap Dengan Kepatuhan Untuk Menjaga Jarak Dan Menggunakan Masker Pada Masyarakat Di Kota Barabai Kabupaten Hulu Sungai Tengah Tahun 2020’, eprints.uniska-bjm, pp. 1–8.
Nurlaela, A. (2014) ‘Peranan Lingkungan sebagai Sumber Pembelajaran Geografi dalam Menumbuhkan Sikap Dan Perilaku Keruangan Peserta Didik’, Gea, 14 (1), pp. 40–48.
Riyadi and Larasaty, P. (2020) ‘Faktor Yang Berpengaruh Terhadap Kepatuhan Masyarakat Pada Protokol Kesehatan Dalam Mencegah Penyebaran COVID-19’, Seminar Nasional Official Statistics, pp. 45–54.
Rizkinaswara, L. (2020) Disinfodemi jadi Faktor Masyarakat Tidak Disiplin Protokol Kesehatan, Kominfo Ditjen Aptika. Available at: https://aptika.kominfo.go.id/2020/08/disinfodemi-jadi-faktor-masyarakat-tidak-disiplin-protokol-kesehatan/.
Subekan, A. (2021) Humility: Spirit Religi Dalam Menghadapi Pandemi, Kementrian Keuangan Republik Indonesia.
Wiranti, Sriatmi, A. and Kusumastuti, W. (2020) ‘Determinan Kepatuhan Masyarakat Kota Depok Terhadap Kebijakan Pembatasan Mobilitas Sosial Berskala Besar (PSBB) Dalam Pencegahan COVID-19’, Jurnal Kebijakan Kesehatan Indonesia (JKKI), 09 (03), pp. 117–124.
World Health Organization (2021a) Coronavirus, Who. Available at: https://www.who.int/health-topics/coronavirus#tab=tab_1.
World Health Organization (2021b) WHO Coronavirus (COVID-19) Dashbord, WHO. Available at: https://covid19.who.int/ (Accessed: 19 September 2021).
Yazid, S. and Jovita, L. D. (2020) ‘Dampak Pandemi Terhadap Mobilitas Manusia di Asia Tenggara’, Journal Unpar.
Published
2022-12-16
How to Cite
SIHONO, Bagas Prakoso et al. HUBUNGAN SIKAP PEMBATASAN MOBILITAS DAN KEPATUHAN MENJAGA JARAK DENGAN KEJADIAN COVID-19 PADA MASYARAKAT DI KELURAHAN TANJUNG SENANG KOTA BANDAR LAMPUNG TAHUN 2021. Jurnal Ilmu Kesehatan, [S.l.], v. 11, n. 1, p. 122-136, dec. 2022. ISSN 2579-7301. Available at: <http://ejurnaladhkdr.com/index.php/jik/article/view/414>. Date accessed: 27 july 2024. doi: https://doi.org/10.32831/jik.v11i1.414.